592 Guru Honorer di Siak Terima SK PPPK dari Gubernur Riau

Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar secara langsung menyerahkan Surat Keputusan (SK) Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) kepada para tenaga pendidik di SMA/SMK/SMK. Penyerahan ini berlangsung di SMAN 1 Tualang, Perawang Barat, Kecamatan Tualang, Kabupaten Siak, pada Senin (07/08/2023).

660 Tenaga Pendidik di Rohul Mendapatkan SK PPPK dari Gubernur Riau Syamsuar

Sebanyak 660 guru di Provinsi Riau telah secara resmi menerima Surat Keputusan (SK) sebagai Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) fungsional Guru di Kabupaten Rokan Hulu (Rohul), sesuai dengan formasi tahun 2022. SK tersebut diberikan langsung oleh Gubernur Riau (Gubri), Syamsuar, di SMAN 1 Kepenuhan, Kota Tengah, Rohul, pada Kamis (3/8/2023).

Magang Jabatan Fungsional Analis SDM Analis Kepegawaian di Wilayah Kerja Kantor Regional XII BKN Pekanbaru

Bertepat pada hari Senin (11/07/2023) Pemerintah Provinsi Riau berkelaborasi dengan Pemerintah Kabupaten Siak melaksanakan Program magang (khusus untuk Fungsional SDM Aparatur/Analis Kepegawaian) yang difasilitasi oleh Kantor Regional XII BKN Pekanbaru yang berjumlah 11 (sebelas) orang yang dimana terdiri dari 8 (delapan) orang dari Pemerintah Provinsi Riau dan 3 (tiga) Orang ASN Pemerintah Kabupaten Siak . […]