Surat Edaran Gubernur Riau Tentang Pelaksanaan Pendataan Ulang PNS Secara Elektronik (e-PUPNS) di Lingkungan Pemprov Riau Tahun 2015

Menindaklanjuti Peraturan Kepala Badan Kepegawaian Negara Nomor 19 Tahun 2015 tentang Pedoman Pelaksanaan Pendataan Ulang Pegawai Negeri Sipil secara Elektronik Tahun 2015 dan Surat Edaran Kepala Badan Kepegawaian Negara Nomor K 26-30/V 77-4/99 tanggal 27 Juli 2015 perihal Implementasi e-PUPNS, Gubernur Riau, Bapak H. Arsyadjuliandi Rachman, menghimbau seluruh PNS/CPNS dilingkungan Pemerintah Provinsi Riau untuk mengikuti […]

BKPPD Provinsi Riau Sosialisasikan e-PUPNS 2015 ke Seluruh SKPD di Pemprov Riau

Pelaksanaan Pendataan Ulang Pegawai Negeri Sipil secara Elektronik (e-PUPNS) Tahun 2015 semakin dekat. Sesuai Surat Edaran Kepala Badan Kepegawaian Negara Nomor K 26-30/V 77-4/99 tanggal 27 Juli 2015 perihal Implementasi e-PUPNS, secara Nasional Pemerintah menetapkan waktu pelaksanaannya adalah tanggal 1 September sampai dengan 31 Desember 2015. Menindaklanjuti hal tersebut, Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan Daerah […]

BKPPD Provinsi Riau Selenggarakan Bimtek Aplikasi e-PUPNS

Pendataan ulang Pegawai Negeri Sipil (PNS) nasional merupakan kegiatan pemutakhiran data PNS yang dilakukan secara online dan dilaksanakan sejak bulan Juli dan berakhir pada Desember 2015. Dalam rangka mempersiapkan suksesnya e-PUPNS tersebut, Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan Daerah Provinsi Riau menyelenggarakan kegiatan Bimtek e-PUPNS bagi SKPD dilingkungan Pemerintah Provinsi Riau. Kepala BKP2D, Drs. Asrizal, M.Pd, […]

Penting PNS Wajib Ikuti e-PUPNS Tahun 2015

Pendataan ulang Pegawai Negeri Sipil secara elektronik (e-PUPNS) Nasional merupakan kegiatan pemutakhiran data PNS yang dilakukan secara online. Sesuai surat edaran Kepala Badan Kepegawaian Negara (BKN)Nomor K 26-30/V 77-4/99 tanggal 27 Juli 2015 perihal Implementasi e-PUPNS, pelaksanaan e-PUPNS akan dimulai dari tanggal 1 September 2015 sampai dengan 31 Desember 2015 dan diawali dengan kegiatan sosialisasi […]

Pemerintah Tunda Penerimaan CPNS 2015

Pemerintah memutuskan untuk menunda seleksi penerimaan CPNS tahun 2015. Kebijakan tersebut tertuang dalam surat Menteri PANRB Yuddy Chrisnandi bernomor B/2163/M.PAN/06/2015 yang ditandatangani pada tanggal 30 Juni 2015. Kebijakan ini dilakukan mengingat masih banyak Kementerian/Lembaga dan Pemerintah Daerah yang belum menyelesaikan kewajibannya  dalam Analisis Jabatan (Anjab) dan Analisis Beban Kerja (ABK) dengan benar, serta perencanaan kebutuhan […]

BKPPD Provinsi Riau Hidupkan Suasana Ibadah Ramadhan Dengan Tausiyah

Sebagaimana kegiatan rutin setiap ramadhan menjalani ibadah puasa, suasana Ramadhan 1436 H di Badan Kepegawaian Daerah Provinsi Riau setiap harinya diisi dengan Tausiyah Ramadhan selepas sholat Dzuhur secara berjama’ah. Tausiyah dilaksanakan di Musholla al-Mizan BKD Provinsi Riau. Dalam tausiyah singkatnya ba’da Dzuhur Ustadz DR. Mustafa Umar, Lc, MA memberikan uraian mengenai tafsir al-Quran surat al-Baqarah […]

Menyambut Ramadhan, Pemerintah Provinsi Riau Selenggarakan Apel Bersama di Halaman Kantor Gubernur

Rabu (17/6) Pemerintah Provinsi Riau menyelenggarakan kegiatan apel bersama dalam rangka silaturrahim menyambut datangnya bulan Ramadhan 1436 H. Kegiatan ini bertempat dilapangan Kantor Gubernur Provinsi Riau dihadiri seluruh Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, Pejabat Struktural Eselon III dan IV serta seluruh PNS/PTT dilingkungan Pemerintah Provinsi Riau. Dalam sambutannya Plt. Gubernur Riau, Arsydjuliandi Rachman menyampaikan pesannya bahwa […]

BKPPD Provinsi Riau Gelar Pelatihan Berwiraswasta Bagi PNS Yang Memasuki Batas Usia Pensiun

Selasa (16/6) Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan Daerah Provinsi Riau menyelenggarkaan kegiatan pelatihan berwiraswasta bagi PNS dilingkungan Pemerintah Provinsi Riau yang memasuki batas usia pensiun. Acara diselenggarkan pada 16 dan 17 Juni 2015 dan bertempat di Hotel Furaya, Pekanbaru. Pada kegiatan tersebut, Kepala BKPPD bapak Drs. Asrizal, M.Pd berkesempatan memberikan kata sambutannya. Dalam sambutannya Kepala […]

BKPPD Selenggarakan Bimtek PP No.46 Tahun 2011 Tentang Penilaian Prestasi Kerja

Penilaian pelaksanaan pekerjaan pegawai merupakan proses kegiatan yang dilakukan untuk mengevaluasi tingkat pelaksanaan pekerjaan. Pada lingkungan Pegawai Negeri Sipil (PNS) salah satu alat ukur penilaian kinerja tersebut tertuang dalam Daftar Penilaian Pelaksanaan Pekerjaan (DP-3) yang telah diatur sesuai PP No. 79 Tahun 1979. Untuk menyempurnakan peraturan yang telah ada pemerintah telah mengeluarkan PP No. 46 […]

Sambut Bulan Ramadhan, BKPPD Provinsi Riau Selenggarakan Acara Silaturahmi

Pada hari ini Kamis (11/6) keluarga besar BKPPD Provinsi Riau menggelar acara silitaruhmi dalam rangka menyambut Bulan Suci Ramadhan 1436 H. Acara silaturahmi ini bertempat di UPT Pendidikan dan Pelatihan Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan Daerah Provinsi Riau. Acara dibuka oleh Kepala Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan Daerah Provinsi Riau Drs. Asrizal, M.Pd. Dalam sambutannya […]